Dinas Pariwisata Kota Yogyakarta Website Resmi Dinas Pariwisata Kota Yogyakarta
Selamat Datang di Website Resmi Dinas Pariwisata Kota Yogyakarta
admin, 12 October 2018 Kemeriahan Acara Wayang Jogja Night Carnival #3
berita

Jogja Welcomes You - Acara bergengsi tahunan yang diselenggarakan setiap tanggal 7 oktober oleh Dinas Pariwisata Kota Yogyakarta dalam memeriahkan rangkaian acara HUT Jogja 262 sukses digelar, acara yang dibuka oleh Gubernur DIY Sri Sultan HB X tersebut berlangsung mulai pukul 18.00-21.00 WIB.

Wayang Jogja Night Carnival #3 tahun 2018 melibatkan masyarakat untuk turut serta, dari adanya Flashmob yang berbeda dari tahun sebelumnya. Peserta berasal dari 14 kecamatan di Kota Jogja yaitu Kotagede, Danurejan, Ngampilan, Gondomanan, Mantrijeron, Gondokusuman, Pakualaman, Wirobrajan, Kraton, Gedongtengen, Mergangsan, Umbulharjo, Tegalrejo, dan Jetis. Setiap kecamatan membawakan cerita dari masing-masing tokoh wayang yang sudah ditentukan sebelumnya oleh panitia WJNC #3. Akan ada hadiah untuk penampil terbaik dari acara WJNC #3, untuk menambah semangat peserta Wayang Jogja Night Carnival #3 agar mempersembahkan yang terbaik untuk memeriahkan acara HUT Jogja 262.

Konsep Wayang Jogja Night Carnival #3 adalah seni jalanan yakni seni yang khusus untuk ditampilkan di jalanan.

Berita Wisata Event

Tinggalkan Komentar


Daftar Komentar

Search
Tautan
Jogjakota DisparDIY Official Youtube Dinas Pariwisata Kota Yogyakarta Instagram Resmi Dinas Pariwisata Kota Yogyakarta Yk TV CCTV Pemerintah Kota Yogyakarta Peta Hotel Jogja
Polling
Hasil Polling
Sangat Bermanfaat73.7%
Cukup Bermanfaat11.96%
Kurang Bermanfaat3.44%
Tidak Bermanfaat10.9%
Statistik Pengunjung
Hari Ini 487 Kemarin 5507 Bulan Ini 79900 Tahun Ini 384664 Total Pengunjung 2831175